LABUHAN RATU, duajurai.co – Bupati Lampung Timur Zaiful Bokhari membuka Festival Pesona XIX Way Kambas, Kecamatan Labuhan Ratu, Sabtu, 9/11/2019. Pembukaan ditandai dengan pemukulan gong sebanyak sembilan kali. “Taman Nasional Way Kambas (TNWK) mempunyai hutan dengan kekayaan flora dan fauna yang banyak dan bermacam-macam. Jadi, menurut saya, potensi seperti ini …
Lanjut Baca »Festival Way Kambas, Jejak Petualang Eksplorasi Potensi Wisata Way Kambas
LABUHAN RATU, duajurai.co – Jejak Petualang memeriahkan Festival ke-XIX Way Kambas, Kecamatan Labuhan Ratu, Kabupaten Lampung Timur, 9-10 November 2019. Mereka mengeksplorasi dan memublikasikan potensi wisata di Lampung Timur. “Jejak petualang ini salah satu rangkaian kegiatan dari Festival ke-XIX Way Kambas. Tujuan utamanya, mengeksplorasi dan memublikasikan potensi wisata, terutama di kawasan …
Lanjut Baca »Festival Way Kambas, Masyarakat Antisirkus Hewan: Hentikan Penyiksaan Gajah!
BANDAR LAMPUNG, duajurai.co – Masyarakat Antisirkus Hewan Indonesia menggelar aksi damai di Bundaran Tugu Adipura, Bandar Lampung, Kamis, 7/11/2019. Dalam aksi tersebut, mereka meminta Balai Taman Nasional Way Kambas dan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Timur segera menghentikan penyiksaan gajah pada Festival Way Kambas, 9-10 November mendatang. “Selain menemukan gajah dengan luka …
Lanjut Baca »